Bayi ajaib bisa berjalan kaki

Kejadian yang jarang sekali terjadi bahkan tidak lazim, seorang bayi yang bisa dikatakan ajaib sudah bisa berjalan dengan kedua kakinya pada usia 6 bulan.

Sementara itu tahap perkembangan anak pada umumnya adalah sebagai berikut :

4-12 minggu : Bayi akan mencoba mengangkat kepala sambil tengkurap 3-5 bulan : Berusaha meraih benda di dekatnya 5-6 bulan : Bisa memegang suatu benda dan memindahkanya di antara dua tangan. 6-8 bulan : Bayi akan duduk tanpa bantuan 6-9 bulan : Bayi akan merangkak dan mendorong badannya ke atas 10-18 bulan : Melangkahkan kaki untuk pertamakalinya dan belajar berjalan

Bayi Ajaib asal Inggris ini bernama Xavier lahir pada bulan Juli 2009 dengan bobot mencapai 4,1 kg. Ternyata orang tuanya pun sempat menaruh curiga terhadap bayi ini karena perkembangannya yang terlalu pesat. Dia sudah mampu duduk sendiri saat usia 3 bulan.


bayi ajaib image
bayi ajaib 2 image

yang lebih mengejutkan lagi ternyata si bayi ajaib ini tidak sempat merangkak terlebih dulu artinya Dia bisa langsung berdiri dan berjalan kaki...woow...luar biasa sekali...

bahwa Pakar perkembangan anak, Dr Martin Ward Platt menilai bahwa apa yang menimpa Xavier (si bayi ajaib) merupakan fenomena yang tak lazim. Katanya "Menjadi terlalu cepat dewasa sebelum waktunya yang ditandai dengan cara berjalan adalah hal yang tidak lumrah. Bagi orang tuanya, ini hanyalah seperti menghadirkan momen yang dinantikan oleh mata dari belakang kepala".

Oops...ada benarnya juga ungkapan yang mengatakan "tak ada hal mustahil terjadi di dunia ini".

Sumber : kompas.com dari artikel "Ajaib, Bayi 6 Bulan Ini Sudah Berjalan"

 

Reader Comments



Welcome to oops-tidak.blogspot.com/

Thank you for taking the time to visit my blog! Take a second to peak around and check out some of my previous posts. Of course, I would love to find out what you think as well, so make sure to comment. See you around!

Blogger Templates by Blog Forum